10 Maret 2011

Cerah dan sedikit CeRIA

selamat siaaaangg....
hari yang cerah untuk beraktifitas, tapi sayangnya hari ini tidak ada jadwal untuk beraktifitas keluar rumah.

beberapa minggu ini terasa sangat buntu. bukan karena tak ada ide untuk update, blogwalking ataupun comment tapi karena koneksi internet yang tidak bersahabat (>_<). heiiaa.. 3 bulan kedepan saya harus terdampar dan menetap ditempat ini dengan koneksi internet yang seadanya karena signal provider modem yang saya pakai enggan menampakkan wujudnya. Dan entah kenapa hari ini dia begitu bersahabat, mungkin karena cuacanya cerah jadinya semua signalnya keluar. Hahahaha whatever lah, yang penting sekarang bisa update lagi dan berselancar mencari referensi buat project yang sedang saya rancang untuk TA.

mekanik projectnya sih sudah setengah jadi, tinggal elektrikalnya yang belum dan besok rencananya mau beli komponen biar cepet kelar semuanya. oia projectnya CMR (coffee maker robotic).

apa dan gimana CMR itu masih rahasia *hihihi.. entar aja kalau sudah jadi bakal saya jelaskan semuanya, intinya dia itu mesin pembuat minuman kopi.

6 komentar:

ReBorn mengatakan...

wuih lagi TA ya. kayaknya keren bener judulnya... :)

good luck ya.

ReBorn mengatakan...

wuih lagi TA ya. kayaknya keren bener judulnya... :)

good luck ya.

ajenkthree mengatakan...

hahayyy.. bang raja comeback :D

trims
doain cepet kelar en lancar semuanya

Anonim mengatakan...

Hi..

Nice blog..

Saya tertarik dengan blog anda, berkaitan dengan hal tersebut, saya ingin bekerja sama dengan anda.
Kalau tidak keberatan, boleh kirim email ke hendi@satukomu.com.

Ditunggu ya..

Thanks.. :)

Gaphe mengatakan...

haayoo mau kemana 3 bulan ntar?..
wekekek..

kalo soal sinyal lap lep kayaknya nggak harus di tempat terpencil deh :)

ajenkthree mengatakan...

@hendi, okay tunggu ya

@gaphe, 3 bulan terdampar disidoarjo :D
tengah kota juga ga ada sinyal yak.. hihihi